Momen Kenalkan Program Adira Goes to MotoGP Mandalika di Ajang Gathering Bersama

  • Bagikan
Adira
Kegiatan Gathering bersama Adira Finance sebagai momen kenalkan program Adira Goes to MotoGP Mandalika. FOTO : Adira

Baca Juga : MotoGP Mandalika Dinilai Beri Multi Efek Ekonomi di Atas Rp500 Miliar

Memperoleh kupon undian Adira Goes to MotoGP Mandalika 2023 sangatlah mudah, pelanggan cukup menukarkan adirapoin sebanyak 1.000 poin; pelanggan bisa menukarkan kupon undian untuk setiap nomor kontrak yang dimiliki; kupon undian mengikat kepada kontrak yang dipilih pelanggan; setiap kontrak bisa menukarkan lebih dari 1 (satu) kupon undian (berlaku kelipatan) dan setiap 1 kupon undian dihitung 1 nomor undian.

“Terima kasih atas kesetiaannya menggunakan pembiayaan Adira Finance. Tidak hanya layanan, kami juga berkomitmen untuk selalu menghadirkan program-program yang bermanfaat. Untuk itu, kami imbau kepada pelanggan, khususnya di Pontianak untuk memanfaatkan program ini dan raih kesempatan Nonton MotoGP langsung dari Mandalika,” tambah Weldia.

Baca Juga : OJK Releas Media Update Perkembangan Industri Jasa Keuangan dan Edukasi Perlindungan Konsumen

Informasi lebih lanjut mengenai Program Adira Goes to MotoGP Mandalika 2023 dapat dilihat di adira.id/e/motogpmandalika, aplikasi adiraku dan media sosial resmi Adira Finance.***

 

  • Bagikan