Berbuka Puasa dengan Makanan Berat Tak Dianjurkan, Ini Alasannya

  • Bagikan
Ramadhan
Ilustrasi berbuka puasa di bulan Ramadhan. Foto: freepik

HARIAN BERKAT – Saat berbuka puasa sering kali jadi ajang “balas dendam” setelah tidak makan seharian. Tak jarang seseorang langsung memilih makan berat untuk dijadikan santapan saat berbuka puasa.

Ahli gizi menyarankan untuk tidak langsung makan besar saat berbuka puasa. Hal ini dimaksudkan untuk mencegah terjadinya lonjakan gula darah.

Baca Juga: Ini Sederet Buah yang Ampuh Turunkan Darah Tinggi

Lonjakan gula darah akan berakibat mudah ngantuk dan mudah lapar kembali. Sehingga upayakan memilih takjil seperti buah potong tinggi air atau kurma.

  • Bagikan